Cara Mempublikasikan Blog Posting di Word 2010 & 2007

Untuk mempublikasikan posting pada blog anda, sekarang ini  lebih mudah dengan bantuan fitur pada MS Word di  2007 & 2010, anda tidak harus selalu online saat pengeditan berbeda dengan pengeditan di dalam blogspot,wordpress,scribefire di firefox, blogpost tau di google gear,denganmenu stanard word yang lengkap jauh diatas  blogpost lainya.berikut saya coba uraikan tahapan pemakaianya Setup Blog … Lanjutkan membaca Cara Mempublikasikan Blog Posting di Word 2010 & 2007

Menambah atau Menghapus Apps dari Microsoft Office 2007 atau 2010 Suite

Ketika anda menginstal MS Office 2007 atau 2010, dan tidak melakukan instalasi secara Custom, Anda mungkin menemukan ada beberapa aplikasi di Aplikasi yang  tidak anda perlukan.Di sini kita akan coba bagaimana cara menambah atau menghapus aplikasi yang tidak anda perlukan. Tambah atau Hapus Features in Office 2007 Secara default, semua fitur pada versi Office akan … Lanjutkan membaca Menambah atau Menghapus Apps dari Microsoft Office 2007 atau 2010 Suite

Menambahkan Gambar sebagai latar belakang pada lembar Excel 2007

Agar tidak bosan dengan tampilan kolom cell pada excel yang seperti itu dari dulu, mungkin kita perlu berimprovesasi sedikit diantara dengan menambahkan gambar di belakan kolom cell,ada trik mudah untuk itu Pertama, buka spreadsheet yang ingin Anda tambahkan gambar pada latar belakangnya Pada Ribbon klik pada Page Layout dan pilih latar belakang. akan muncul layar … Lanjutkan membaca Menambahkan Gambar sebagai latar belakang pada lembar Excel 2007

Cara Mengubah Excel Protect Sheet Password

Microsoft Office Excel (atau hanya Microsoft Excel) memungkinkan pengguna untuk melindungi worksheet tertentu dan isi sel-sel terkunci dengan password sehingga data tidak sengaja mengedit, atau tanpa sengaja mengubah, memindahkan dan menghapus. Tanpa password, pengguna tidak dapat memodifikasi atau melakukan perubahan terhadap unsur-unsur yang dilindungi dalam lembar kerja. Perhatikan bahwa ini lembar kerja melindungi password tidak … Lanjutkan membaca Cara Mengubah Excel Protect Sheet Password